23 Dec 2025
ITPLN Unindo4
ITPLN Jajaki Kerja Sama Strategis dengan Unindo, Siapkan SDM Transisi Energi

JAKARTA — Institut Teknologi PLN (ITPLN) menjajaki kerja sama strategis dengan PT Unindo dalam penguatan sumber daya manusia (SDM) sektor energi, khususnya untuk menjawab kebutuhan transisi energi nasional. Kolaborasi ini diarahkan pada pengembangan pendidikan vokasi, magang industri, hingga teaching factory berbasis kebutuhan nyata industri. Rektor ITPLN, Prof. Iwa Garniwa menegaskan, penguatan link and match dengan...

Read more