22 Nov 2025
Green job ITPLN4
Kebutuhan Green Job Melonjak Signifikan, Rektor ITPLN: Perlu Sejuta Talenta

JAKARTA — Indonesia akan memasuki dekade kritis transisi energi. Namun di tengah percepatan pembangunan energi baru terbarukan (EBT), kebutuhan tenaga kerja hijau (green jobs) justru melesat jauh lebih cepat dari kesiapan sumber daya manusia (SDM). Dalam panel Electricity Connect 2025 bertema Human Capital Development in Energy Transition for Green Job Demand, Rektor Institut Teknologi PLN...

Read more
22 Nov 2025
Ling Tien kung ITPLN3
Latihan Ling Tien Kung Tiap Jumat, Cara ITPLN Jaga Kebugaran Civitas Akademika

JAKARTA – Institut Teknologi PLN (ITPLN) akan menggelar latihan Ling Tien Kung secara rutin setiap hari Jumat di kawasan kampus. Program ini dibuka bagi seluruh civitas akademika sebagai bagian dari komitmen kampus membangun budaya hidup sehat di tengah padatnya aktivitas akademik. Direktur Training Center ITPLN, Suharto yang juga menjadi instruktur Ling Tien Kung mengatakan, latihan...

Read more
22 Nov 2025
Wisudawan terbaik ITPLN
Impian jadi Pegawai PLN Makin Dekat: Menjadi yang Terbaik di ITPLN

JAKARTA — Impian bergabung dengan PT PLN (Persero) kini kian dekat bagi dua wisudawan berprestasi Institut Teknologi PLN (ITPLN) ini, Muhammad Nur Aksa dan Alfia. Keduanya dinobatkan sebagai lulusan terbaik berkat konsistensi menjaga prestasi akademik sekaligus aktif mengikuti berbagai ajang kompetisi. Keduanya bagian dari 78 wisudawan terbaik ITPLN pada Wisuda ke-47 ITPLN 2025 kemarin. Aksa,...

Read more
20 Nov 2025
Anissa Azzahir ITPLN4
Jadi Wisudawan Terbaik ITPLN, Mahasiswi asal Makassar ini Punya Resep Jitu

JAKARTA — Anissa Azzahir, wisudawan asal Makassar, Sulawesi Selatan, terpilih sebagai Wisudawan Berprestasi Institut Teknologi PLN (ITPLN) pada Wisuda ke-47, 18 November 2025 kemarin. Bahkan, Annisa menjadi salah satu kandidat yang memiliki golden tiket untuk langsung menjadi pegawai PT PLN (Persero) bersama 77 wisudawan berprestasi lainnya. Lulusan S1 Teknik Informatika tersebut mengaku tidak pernah menyangka...

Read more
20 Nov 2025
SMKN 1 Lumbir ke ITPLN8
Siswa Sekolah Serbu ITPLN, Rektor: Indonesia Butuh 1,7 Juta SDM Transisi Energi!

JAKARTA — Sebanyak 72 siswa dan 8 guru pendamping dari SMKN 1 Lumbir, Banyumas, mengunjungi Institut Teknologi PLN (ITPLN), Jakarta, Rabu, 19 November 2025. Rombongan disambut langsung oleh Rektor ITPLN, Prof. Iwa Garniwa, yang menegaskan pentingnya peran generasi muda dalam menghadapi era transisi energi menuju target net zero emission. Prof. Iwa menjelaskan bahwa dunia, termasuk...

Read more
20 Nov 2025
Sumpah insinyur ITPLN11
Ilham Habibie Ambil Sumpah Insinyur ITPLN: Rektor Beberkan Target Besar Transisi Energi

JAKARTA – Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Institut Teknologi PLN (ITPLN) resmi meluluskan insinyur baru Batch I dan menggelar pengambilan sumpah insinyur yang dipimpin Ketua Umum Persatuan Insinyur Indonesia (PII), Ilham Akbar Habibie, Rabu, 19 November 2025. Pada pengambilan sumpah profesi insinyur batch I ini, ada 23 insinyur baru yang dihasilkan ITPLN. Sedangkan untuk...

Read more
20 Nov 2025
Seminar Bullying ITPLN3
ITPLN Bekali Mahasiswa Cara Ampuh Hadapi Bullying: Pilih Bangkit Saat Jatuh

JAKARTA – Institut Teknologi PLN (ITPLN) menggelar Seminar Kesehatan Mental bertema “Stand Up To Bullies: Be a Buddy not a Bully” pada Selasa, 18 November 2025 kemarin. Seminar yang menghadirkan psikolog Yulianita Andromeda itu mengupas dinamika perundungan dan pentingnya ketahanan mental bagi mahasiswa. “Kesehatan mental itu bukan sekadar tidak adanya gangguan, tetapi kondisi ketika seseorang...

Read more
20 Nov 2025
Prof Suahasil Wisuda
Orasi Ilmiah di Wisuda ke-47 ITPLN, Wamenkeu: Integritas dan Energi Harus Berjalan Serempak!

JAKARTA — Wakil Menteri Keuangan RI, Prof. Suahasil Nazara, mengingatkan pentingnya kompetensi, integritas, dan kemampuan lintas disiplin bagi para lulusan baru Institut Teknologi PLN (ITPLN). Pesan itu ia sampaikan dalam Orasi Ilmiah Wisuda ke-47 ITPLN bertajuk “Menuju Indonesia Tangguh melalui Ketahanan Energi”, di Sasana Kriya, TMII, Jakarta. Prosesi wisuda kali ini diikuti oleh 708 wisudawan...

Read more
20 Nov 2025
Terbaik wisuda ITPLN
Wisuda ke-47 ITPLN, 78 Lulusan Terbaik Dapat Tiket Masuk PLN

JAKARTA — Sebanyak 78 wisudawan dan wisudawati Institut Teknologi PLN (ITPLN) dinyatakan lolos sebagai lulusan terbaik dan mendapat peluang langsung bergabung dengan PT PLN (Persero). Kepastian itu disampaikan Direktur Legal dan Manajemen Human Capital PLN, Yusuf Didi Setiarto, dalam Wisuda ke-47 ITPLN, Selasa, 18 November 2025. “Dengan rasa bahagia dan senang menerima usulan dari Bapak...

Read more
19 Nov 2025
Rektor ITPLN Prof Iwa Wisuda ke-4710
ITPLN Gelar Wisuda ke-47, Rektor: Masa Depan Bukan Ditunggu, Tapi Dibangun

JAKARTA – Institut Teknologi PLN (ITPLN) menggelar Wisuda ke-47 di Sasana Kriya Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur. Prosesi wisuda kali ini diikuti oleh 708 wisudawan dari berbagai jenjang dan program studi. Di hadapan lebih dari 2.300 hadirin, termasuk para wisudawan, orang tua, tamu undangan, serta pengisi acara, Rektor ITPLN, Prof. Iwa Garniwa menekankan...

Read more