01 Nov 2025
ITPLN FORSINERGI1
ITPLN Dorong Kurikulum Transisi Energi Bareng FORSINERGI

DEPOK — Akademisi Institut Teknologi PLN (ITPLN) turut aktif dalam Pertemuan Tahunan Perkumpulan Perkumpulan Teknik Sistem Energi Indonesia (FORSINERGI) 2025 di Gedung IDE, Universitas Indonesia, Depok. Dalam forum itu, akademisi ITPLN ingin turut aktif mengembangkan kurikulum berbasis transisi energi. Delegasi ITPLN dipimpin langsung Ketua Program Studi Teknik Sistem Energi (TSE), Septianissa Azahra, bersama dosen sekaligus...

Read more