Jakarta, ITPLN News (04/11/2023) – PT PLN (Persero) tak henti-hentinya untuk memberikan dukungan terhadap Institut Teknologi PLN (ITPLN). Salah satu dukungan yang diberikan yakni dengan meningkatkan keterampilan dasar (soft skill) mahasiswa ITPLN angkatan tahun 2023 lewat Program ENERGIZE. ENERGIZE merupakan program inspiratif yang bertujuan untuk membekali mahasiswa ITPLN dengan keterampilan dan pengetahuan yang lebih...
Jakarta, ITPLN News – Institut Teknologi PLN (ITPLN) bersama PT PLN (Persero) menginisiasikan program ENERGIZE untuk meningkatkan softskill (keterampilan) mahasiswa untuk dapat menghadapi tantangan energi ke depan. ENERGIZE merupakan program inspiratif yang bertujuan untuk membekali mahasiswa ITPLN dengan keterampilan dan pengetahuan yang lebih dari sekadar teori teknis. ENERGIZE (Empowering New Energy Resources and Growth throught...
Jakarta, ITPLN News (28/09/2023) – PT PLN (Persero) beserta sub holding dan anak perusahaaannya seperti PT PLN Indonesia Power, PT PLN Nusantara Power, PT PLN Enjiniring telah menunjukkan arah praktik manajemen aset beyond ISO 55001 dengan berbagai terobosan digitalisasi asset management seperti mengembangkan artificial intelligence serta machine learning, sehingga kinerja terus meningkat dan sangat antisipatif...