JAKARTA — Institut Teknologi PLN (ITPLN) mengadakan syukuran Hari Listrik Nasional (HLN) ke-80 dengan meluncurkan buku yang dipersembahkan untuk PLN Grup dengan judul Peran ITPLN Dalam Kemandirian Energi melalui Eksekusi RUPTL 2025-2034. Buku ini adalah hasil dari FGD RUPTL yg dibuka oleh DIRLHC PLN dan diisi oleh para pemimpin PLN Grup pada tanggal 6-7 Oktober...