JAKARTA – Mahasiswa Institut Teknologi PLN (ITPLN) menggelar aksi kemanusiaan bertajuk Peduli Sumatra sebagai respons atas banjir besar yang melanda sejumlah daerah di Pulau Sumatra. Aksi ini dilakukan dengan penggalangan dana di area kampus, ruang publik, hingga kanal digital yang dibuka sejak akhir pekan lalu. Presiden Mahasiswa BEM KBM ITPLN, Andira Yofi Sulendra, menyebut aksi...
JAKARTA — Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III memberikan apresiasi kepada sejumlah perguruan tinggi yang berhasil mencatat jumlah proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) terbanyak lolos Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-38 tahun 2025. Penghargaan tersebut diumumkan saat Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Tahun 2025 di Universitas MNC, Jakarta Concert Hall, belum lama ini. Berdasarkan data...
JAKARTA — Dosen Institut Teknologi PLN (ITPLN), Adri Senen, memaparkan riset terbaru terkait peramalan energi surya pada ajang Northern University Star Conference (NU-STARC) 2025, konferensi internasional bergengsi yang digelar Faculty of Engineering, Naresuan University pada pada 27–29 Oktober 2025 lalu di Pattaya, Thailand. Dosen Teknik Elektro di Fakultas Ketenagalistrikan dan Energi Terbarukan (FKET) ITPLN itu...
JAKARTA – Pemerintah dinilai perlu memperkuat tata kelola kelembagaan dan regulasi dalam pengembangan energi terbarukan ke depan. Wakil Rektor I Institut Teknologi PLN (ITPLN), Prof. Syamsir Abduh menilai, transisi energi mustahil berjalan mulus tanpa struktur kelembagaan yang kokoh dan aturan yang konsisten. Menurut Prof. Syamsir, keberhasilan transisi energi sangat bergantung pada kerangka institusional yang mampu...
JAKARTA — Institut Teknologi PLN (ITPLN) mengganti pengolahan limbah konvensional ke teknologi modern, Moving Bed Biofilm Reactor (MBBR). Penerapan teknologi MBBR ini dilakukan pada instalasi pengolahan air limbah (IPAL) kampus sebagai terobosan dalam mewujudkan kampus ramah lingkungan sekaligus memenuhi standar UI GreenMetric dan dokumen Evaluasi Lingkungan Hidup (DELH). Dosen Teknik Lingkungan ITPLN, Rachmad Ardhianto, mengatakan...
BANDUNG — Gelaran Icon Next Feel The Future yang berlangsung di Convention Hall Masohi Pine Hotel, Padalarang menjadi pusat perhatian ratusan siswa SMA dan SMK dari Bandung Raya. Salah satunya terlihat pada booth Institut Teknologi PLN (ITPLN). Event yang memadukan pameran pendidikan dan teknologi itu menjadi magnet kuat bagi para pelajar yang ingin menggali kemajuan...
Oleh: Dr. Eng. Marwan Rosyadi, ST., MT. Direktur Pusat Kajian Advance Energy and Power System Solution Center (AEPS2 Center) Institut Teknologi PLN (ITPLN) Di tengah euforia transisi energi, ada satu kenyataan yang sering terlewat dari perbincangan publik: energi terbarukan tidak selalu hadir saat kita membutuhkannya. Matahari tidak bersinar 24 jam, angin tak bertiup sesuai...
WONOSOBO – Institut Teknologi PLN (ITPLN) dinilai berhasil melakukan transformasi 1.0 dan 2.0 yang menjadikan kampus transisi energi. Imbasnya, PT PLN (Persero) memperpanjang program ikatan kerja hingga 2034 atau 11 tahun untuk sebanyak 250 mahasiswa terbaik setiap tahun. Hal ini menjadi kabar yang sangat menggembirakan bagi mahasiswa ITPLN dan calon mahasiswa ITPLN dari seluruh Nusantara....
Di sudut gedung megah, Sasana Kriya Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur yang dipenuhi toga hitam dan wajah-wajah lega, nama Fitto Martcellindo dipanggil lantang. Wisudawan Institut Teknologi PLN (ITPLN) itu melangkah mantap ke panggung—bukan hanya sebagai lulusan, tapi Wisudawan Berprestasi yang tengah bersiap memasuki babak baru sebagai kandidat pegawai PT PLN (Persero). Namun bagi...
JAKARTA — Pembangunan struktur energi terbarukan masih menghadapi sederet tantangan besar, baik secara teknis maupun kelembagaan. Wakil Rektor I Institut Teknologi PLN (ITPLN), Prof. Syamsir Abduh mengungkapkan, pengembangan struktur energi terbarukan merupakan kerja multidisiplin yang menggabungkan teknologi, regulasi, ekonomi, dan aspek sosial. “Transformasi energi, bukan sekadar kewajiban lingkungan, melainkan peluang untuk memperkuat ketahanan energi dan...